Benarkah Darah O dapat Didonorkan ke Semua Golongan Darah?

Posted by Unknown on Saturday, November 23, 2013

Benarkah Darah O dapat Didonorkan ke Semua Golongan Darah? - Darah adalah merupakan bagian tubuh kita yang memiliki fungsi sangat penting. Tanpa darah manusia akan mati. Kekurangan darah maka manusia akan lemah dan lama-lama akan mati juga. Kebanyakan kasus kekurangan darah akibat pendarahan yang disebabkan oleh kecelakaan ataupun proses persalinan sangat sulit untuk mendapatkan darah yang cocok.

Untuk mengetahui darah apa yang cocok untuk kita atau untuk orang lain jika membutuhkan darah, berikut ini tipe-tipe darah dan kecocokannya dalam menerima atau memberikan donor dari dan ke orang lain.

Benarkah Darah O dapat Didonorkan ke Semua Golongan Darah?

  1. Golongan darah A+ dapat didonorkan ke darah A+ dan AB+. Golongan darah A+ dapat menerima donor darah dari A+, A-, O+ dan O-
  2. Golongan darah O+ dapat didonorkan ke darah O+, A+, B+ dan AB+. Golongan darah O+ dapat menerima donor darah dari O+ dan O-
  3. Golongan darah B+ dapat didonorkan ke darah B+ dan AB+. Golongan darah B+ dapat menerima donor darah dari B+, B-, O+ dan O-
  4. Golongan darah AB+ dapat didonorkan ke darah AB+. Golongan darah AB+ dapat menerima donor darah dari semua golongan darah
  5. Golongan darah O- dapat didonorkan ke semua golongan darah. Golongan darah O- dapat menerima donor darah dari O-
  6.  Golongan darah B- dapat didonorkan ke darah B+, B-, AB+ dan AB-. Golongan darah B- dapat menerima donor darah dari B- dan O-
  7. Golongan darah AB- dapat didonorkan ke darah AB+ dan AB-. Golongan darah O+ dapat menerima donor darah dari AB-, A-, B- dan O-
Demikian tipe-tipe darah dan kecocokannya dalam menerima atau memberikan donor dari dan ke orang lain, semoga dapat membantu.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment

Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...